FB Lite Apk Aplikasi Facebook Lite Versi Ringan

  • Diposting oleh:
  • Diposting pada:
  • Kategori:
    Android, SocialAndroid, Social
  • Sistem:
    Android
  • Pengembang:
    Meta Platforms, Inc.
  • Harga:
    USD 0

Banyak orang yang mengeluh menggunakan Facebook karena aplikasi yang memakan penyimpanan dan juga kuota internet. Padahal Sobat bisa langsung menggantinya dengan FB Lite apk.

Ya, Fb Lite Apk adalah salah satu solusi jika sobat ingin tetap menggunakan Facebook di handphone tapi tidak ingin terlalu banyak menggunakan resource yang ada di perangkat.

Dapatkan Berita Teknologi Terkini dari AndroidPonsel.com, Pusat Info Tech Paling Update! Ikuti kami di Google News, Jadilah bagian komunitas kami!

Selain itu menggunakan Facebook Lite adalah salah satu solusi ketika sobat hanya menggunakan HP kelas bawah atau disebut HP kentang dengan spek yang sangat pas-pasan.

Apa itu FB Lite Apk ?

FB Lite Apk

Secara garis besar Facebook Lite Apk adalah aplikasi resmi dari Facebook yang dibuat khusus untuk handphone yang punya spesifikasi kecil dengan penggunaan memori yang kecil sehingga lebih ringan.

Aplikasi ini dirancang khusus untuk menghemat penggunaan data internet jadi hanya menggunakan lebih sedikit MB internet karena fitur kompresi datanya.

Tapi bukan berarti HP canggih tidak bisa menggunakannya, bisa saja jika Sobat ingin menggunakan fb dengan aplikasi yang lebih ringan, tak ada salahnya bukan.

Aplikasi Facebook Lite Android dapat menjelajah sosial media FB sama seperti aplikasi standar dan juga punya kecepatan penjelajahan yang cukup baik dan mudah digunakan.

Aplikasi ini hanya mempunyai file size 2 MB saja, jadi sangat ringan untuk digunakan di ponsel yang tidak punya kapasitas yang besar. Dengan ukuran yang sangat kecil tersebut, ukurannya lebih kecil 100 kali dibandingkan aplikasi Facebook biasa.

Jika Sobat menggunakan aplikasi FB Lite Apk, Sobat akan mendapatkan beberapa kemudahan diantaranya:

  • Cepat dipasang – aplikasi kurang dari 2 MB.
  • Cepat untuk memuat.
  • Efisien dengan data.
  • Dirancang untuk jaringan 2G dan area dengan konektivitas jaringan terbatas.

Download Facebook Lite APK Terbaru

Jika Sobat ingin menggunakan Facebook versi Lite, Sobat bisa langsung download di Google PlayStore untuk pengguna Android, dan di Apps Store untuk pengguna iPhone atau iOS.

Tapi jika Sobat ingin download berupa file APK yang ingin di instal menggunakan emulator di PC atau karena hal lainnya, kami juga menyediakannya untuk Anda. berikut adalah rincian dari aplikasi Facebook Lite Apk.

NamaLite APK
Versi298.0.0.10.115 (363023815)
Diupdate11 Apr 2022
DeveloperMeta Platforms, Inc.
IDcom.facebook.lite
Instal1.000.000.000+
KategoriAplikasi, Sosial

Berikut adalah versi terbaru Facebook Lite Apk yang sudah diperbaharui pada 11 April kemarin, aplikasi ini sudah diunduh leh dari 1 miliar orang, sangat banyak bukan?

Download Fb Lite Apk Versi Lama

Nah jika Sobat ternyata mengalami kendala saat menginstal FB Lite versi baru dan ingin mencoba menggunakan versi lama, sobat tidak perlu berpindah halaman, karena di sini kami juga menyertakan link download Apk versi lama untuk Anda.

Sobat bisa unduh untuk Facebook Lite versi lama di seri 298.0.0.10.115 versi ini satu tingkat di bawah versi terbaru yang sudah kami jabarkan di atas. Jangan lupa untuk uninstal versi baru dan instal dengan versi yang lama.

Jika masih terkendala sobat bisa mencoba berbagai apk versi lama lainnya, silahkan sobat sampaikan saja dikomentar nanti akan kami coba untuk hadirkan untuk Sobat.

Perbedaan Facebook Lite vs Facebook

Nah sebenarnya apa sih bedanya Facebook biasa dengan versi FB Lite ini? Tentu saja ada bedanya ya, karena memang ini memiliki ukuran yang jauh lebih kecil dibandingkan dengan Facebook pada umumnya, jadi fiturnya juga di perkecil.

Facebook membuat versi Lite sendiri memang sudah mempertimbangkan banyaknya pengguna dari HP dengan spek yang rendah, sehingga mereka membuat versi ringan ini. Nah berikut ini adalah perbedaan antara versi lite dengan Facebook

Ukuran File Lebih Kecil

Pertama perbedaan yang paling menonjol adalah ukuran file yang berbeda dengan Facebook pada umumnya, karena aplikasi ini memang diciptakan untuk HP dengan spek yang rendah.

Facebook Lite hanya memiliki size 10 MB sedangkan untuk Facebook biasanya sekirat kurang lebih 200MB. Tentu dengan perbedaan ini sangat menghemat penggunaan tempat penyimpanan. Dan FB Lite bisa juga digunakan di HP spek tinggi loh.

Tampilan Sederhana

Karena FB Lite memiliki ukuran yang kecil sehingga hadir dengan tampilan yang sederhana dan mudah digunakan, sehingga pengguna juga akan lebih mudah untuk menggunakannya karena menu-menunya juga menjadi lebih sedikit dibandingkan dengan Facebook standar.

Selain itu di FB Lite sobat akan melihat sedikit animasi, karena animasi sendiri akan membuat aplikasi menjadi lambat dan memakan banyak kuota internet.

Selain itu pada Facebook versi lite sobat tidak akan melihat fitur pertinjau gambar dan video, sehingga lebih menghemat penggunaan kuota internet.

Penggunaan Jaringan Internet

Nah perbedaan yang menarik adalah FB Lite Apk dapat digunakan dijaringan 2G, Kalau pakai Facebook Standar sobat harus mendapatkan jaringan minimal 4G untuk dapat digunakan dengan lancar. Sedangkan Facebook Lite sobat bisa gunakan di jaringan lebih kecil.

Sehingga Aplikasi ini bisa digunakan di HP jadul atau di lokasi yang memang tidak ada sinyal jaringan 4G. Sehingga kapanpun dan dimanapun Sobat bisa membuka Facebook tanpa takut jaringannya lemot.

Facebook Lite Fitur Lengkap

Walaupun menu yang ada di versi Lite menjadi lebih sedikit, tapi menurut Facebook, perusahaan mengatakan bahwa Facebook Lite ini dilengkapi dengan semua fitur yang ada di Facebook versi standar, jadi sobat tidak perlu kawatir dengan fiturnya.

Dan satu lagi, semua HP dengan OS Android bisa menggunakan FB Lite, jadi bukan hanya HP spek rendah saja, HP Android dengan spek tinggi juga bisa menggunakannya.

Kelebihan dan Kekurangan FB Lite Apk

Nah sebelum sobat menggunakan FB lite apk, sobat bisa mulai mempelejarinya terlebih dahulu termasuk mengetahui kelebihan dan kekurangan Facebook versi Lite tersebut.

Kekurangan pertama menggunakan FB lite mungkin akan mengurangi view foto, karena di versi lite semua serba dikonversi sehingga hasil foto lebih tidak bagus, dan video juga dicompress sehingga kualitasnya menurun.

Selanjutnya, biasanya FB Lite sering mengalami error tidak bisa dibuka, hal ini karena adanya penumpukan data cache, jadi sobat wajib secara rutin memeriksanya di pengaturan untuk menghapus data cache tersebut.

Selain itu di FB Lite pengguna tidak bisa menggunakan simbol “@” di status ataupun di komentar.

Kendati ada kekurangannya, tapi lebih banyak kelebihannya dan manfaat dari menggunakan FB Lite, yaitu memiliki interface yang sangat sederhana dan mudah, dan aplikasi dioptimasi untuk dapat menghemat penggunaan baterai.

Selain itu FB Lite ini membuat semua orang menjadi bisa menggunakannya karena memang cara penggunaan yang lebih mudah dengan menu yang lebih ringkas.

FB Lite Apk Eror

Nah memang kadang-kadang FB lite Error, tapi sobat jangan panik karena masalah itu bisa di selesaikan, Sobat bisa menonton video di bawah ini untuk dapat mengatasi FB Lite yang error. https://www.youtube.com/watch?v=v6lmoF4eWic

 

Rekomendasi Artikel Terkati Facebook

Selain artikel FB Lite, kami juga sudah membuat beberapa artikel terkait Facebook, sobat bisa membacanya dalam daftar di bawah ini, semoga bermanfaat.

https://www.androidponsel.com/42326/cara-mengetahui-password-fb/
https://www.androidponsel.com/26219/script-hack-fb/
https://www.androidponsel.com/42356/cara-hack-password-facebook/

FAQ

Apa beda Facebook Lite dengan facebook?

Salah satu perbedaan paling signifikan antara Facebook biasa dan Facebook Lite adalah tampilan yang lebih sederhana. Pemberitahuan juga tampak lebih disederhanakan dan ikon-ikon lain. Perbedaan mencolok akan terlihat jika sobat sudah menggunakannya karena Fb Lite mengurahi fitur-fitur yang tidak terlalu penting.

Facebook Lite Punya Siapa?

Facebook Lite merupakan aplikasi yang dikembangkan secara resmi oleh Facebook. Semua orang dapat mengunduh aplikasi ini secara gratis di Google Play Store dan juga Apple App Store.

Kapan Facebook Lite dibuat?

Facebook Lite Resmi Diluncurkan ke publik awal tahun 2015 silam.

Kenapa Facebook saya tidak bisa dibuka?

Penyebab umum mengenai aplikasi Facebook yang error yakni karena penumpukan cache atau Memori RAM yang sudah penuh. Pengaruhnya tidak hanya pada aplikasi Facebook, tetapi bisa juga pada aplikasi lain seperti Instagram, LINE, WhatsApp, dan lainnya.

Apakah FB Lite Bisa Digunakan di Semua HP

Ya Aplikasi ini bisa digunakan di semua HP Androidd dan iOS, Sobat hanya perlu download di tempat dari masing-masing OS ponsel tersebut.

⚠️ Androidponsel.com hanya menyediakan aplikasi original dari situs yang menarik file APK dan OBB langsung dari Play Store.Perlu diingat, apa pun yang kamu install dan terjadi pada perangkat kamu, itu bukan tanggung jawab kami. Jadi, bijaklah dalam menggunakan aplikasi! Unduhlah Aplikasi langsung dari Google Play Jika menginginkan aplikasi versi terbaru!

Rating

4.1

( 22022334 Votes )
Silahkan Rating!
FB Lite Apk Aplikasi Facebook Lite Versi Ringan

No votes so far! Be the first to rate this post.